Pelaku UMKM Bisa Dapat BPUM Rp1,2 Juta Meski Tak Punya Rekening, Ini Cara Mengecek Penerima Bantuan

- 18 Agustus 2021, 19:07 WIB
Ilustrasi login Link banpresbpum.id dengan Gunakan KTP, Cari Tahu Penerima BLT UMKM BPUM Rp1,2 Juta Agustus 2021
Ilustrasi login Link banpresbpum.id dengan Gunakan KTP, Cari Tahu Penerima BLT UMKM BPUM Rp1,2 Juta Agustus 2021 /Kabar Joglosemar / Galih Wijaya

KABAR JOGLOSEMAR - Pelaku UMKM masih mendapat kesempatan Bantuan Produktif Usaha Mikro (BPUM) atau BLT UMKM Rp1,2 juta.

Pelaku UMKM yang tidak memiliki rekening BRI atau BNI tetap bisa mendapatkan BPUM Rp1,2 juta di bulan Agustus 2021. Pada bulan Agustus 2021, BPUM Rp1,2 juta disalurkan untuk 1 juta pelaku UMKM.

Sebagaimana diketahui, BPUM atau BLT UMKM Rp1,2 juta disalurkan bank penyalur BRI dan BNI secara bertahap dengan kuota penyaluran untuk bulan Juli, Agustus, dan September 2021.

Baca Juga: Hadapi Gangguan Anosmia, Ini Saran Makanan yang Dapat Dikonsumsi dari Dokter Spesialis Gizi

Meskipun tidak memiliki rekening, pelaku UMKM bisa mengecek apakah terdaftar sebagai penerima BPUM atau tidak. Nama penerima bisa diakses di link eform.bri.co.id dan banpresbpum.id.

Adapun cara mengecek penerima BLT UMKM Rp1,2 juta, pilih salah satu link bank yang akan digunakan. Login dengan NIK KTP dan isi bagian yang diperlukan.

Berikut cara mengecek dengan menggunakan eform.bri.co.id

  • Buka laman eform.bri.co.id/bpum
  • Pilih menu BPUM di bagian bawah pilihan menu.
  • Masukkan Nomor Induk Kependudukan atau NIK KTP
  • Masukkan kode verifikasi yang tertera
  • Klik ‘Proses Inquiry’ untuk mengetahui bantuan cair atau tidak.

Baca Juga: Cara Hoki Gacha Free Fire Terbaru, Dapatkan Dj Alok Pakai 59 Diamond FF!

Cara kedua melalui link banpresbpum.id

Halaman:

Editor: Sunti Melati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x