Viral Masker Berlogo Khusus untuk Kaum Tuna Rungu

- 9 Februari 2021, 18:05 WIB
Masker bertanda khusus atau logo khusus untuk kaum Tuna Rungu
Masker bertanda khusus atau logo khusus untuk kaum Tuna Rungu /Kiriman Waris Sukiswati

HAl yang sama juga dilakukan oleh Waris Sukiswati, seorang mantan jurnalis media di Jakarta, mengunggah foto masker berlogo dengan disertai pesan narasi yang serupa, di dinding akun FB-nya.

Baca Juga: Mulai Hari Ini PPKM Tahap 3 di Jogja, Zonasi Sampai Tingkat RT

Baca Juga: Mau Dapat Bansos Rp1,2 Juta Cair Februari? Segera Cek di Laman bansos.siks.kemsos.go.id

“Sejak pandemi saudara kita ini (kaum tuna rungu, red) memakai masker bertanda dan mereka tidak bisa membaca gerak bibir,” ungkap Waris.

Semoga ini, kata Waris Sukiswati, menghindarkan miskomunikasi yang mungkin terjadi bisa saudara-saudara kita tersebut tidak merespon kita. Mohon bantuan sebar luaskan tentang masker berlogo ini. Salam.***

 

 

Halaman:

Editor: Ayusandra Adhitya Septi Andani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah