Pemulihan Ekonomi, Jokowi: Pemikiran Ekonom, Pelaku Usaha dan Investor Ditunggu

- 27 Februari 2021, 06:15 WIB
Presiden Joko Widodo atau Jokowi.
Presiden Joko Widodo atau Jokowi. /YouTube Sekretariat Presiden

Karena itu, kita hadapi hal itu dengan membangun infrastruktur untuk konektivitas digital.

Selain itu, menurut Presiden Jokowi, kita menyiapkan sumber daya manusia (SDM) talenta-talenta digital melalui berbagai program, antara lain melalui program beasiswa talenta digital.

Presiden Jokowi menambahkan bahwa upaya untuk mewujudkan konektivitas digital di Indonesia bukan semata-mata demi kepentingan ekonomi,.

Namun juga dmi mempercepat pelayanan di bidang pendidikan, kesehatan serta mendukung sinergi budaya nusantara sekaligus demi memperkokoh persatuan dan kesatuan bangsa.

Baca Juga: Ikatan Cinta Eps 182: Rendy Masuk Penjara, Penonton Justru Makin Terpesona

"Pemerintah membangun infrastruktur guna meningkatkan konektivitas fisik di seluruh wilayah Tanah Air. Selain itu, pemerintah membangun konektivitas digital guna menghubungkan seluruh pelosok Nusantara. Konektivitas fisik dan digital tersebut untuk merangkai negara Indonesia yang sangat besar ini," cuit Presiden Jokowi dalam akun twitter resmi Presiden RI.***

Halaman:

Editor: Ayusandra Adhitya Septi Andani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah