Ibu Menyusui Ingin Diet? Ini yang Perlu Diperhatikan Agar ASI Tetap Berkualitas

- 8 Agustus 2021, 18:38 WIB
Ilustrasi ibu menyusui
Ilustrasi ibu menyusui /Pixabay.com/ Satya Tiwari

Kebutuhan gizi pun tetap harus ditingkatkan seperti protein, zat besi, kalsium, dan lainnya. Untuk itu, perlu mengonsumsi makanan yang mengandung zat besi seperti bayam, sawi, brokoli.

Demi menjaga tubuh tetap terhidrasi dengan cara mengonsumsi 2 hingga 3 liter air per hari. Selain air putih, cairan bisa didapatkan dari minum susu, jus, dan lainnya.

Baca Juga: Pentingnya Anak Usia Remaja Perlu Bergerak Aktif, Demi Pertumbuhan Otot Hingga Otak

Konsumsi juga kacang-kacangan, buah segar, susu, sereal, dan lainnya. Pasalnya, ibu menyusui membutuhkan asupan nutrisi demi buah hatinya. Sehingga memang tidak boleh asal-asalan diet di masa menyusui. ***

Halaman:

Editor: Sunti Melati

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x