Ini Tanda-tanda Tubuh Kekurangan Protein, Gampang Lapar Hingga Mudah Lelah

- 29 Juli 2021, 08:12 WIB
Ilustrasi tanda tubuh kekurangan protein
Ilustrasi tanda tubuh kekurangan protein /Pixabay/Steve Buissinne

5. Mudah sakit

Protein diperlukan untuk pembentukan antibodi yang melawan virus atau bakteri. Kekurangan protein membuat tubuh menjadi lemah untuk melawan zat asing. Tubuh rentan terhadap serangan bakteri maupun virus. Misalnya, mudah terserang flu, batuk, alergi.

Baca Juga: Kode Redeem Genshin Impact 29 Juli 2021, Raiden Shogun Disebut Tak Bisa Masak di Game GI

Itulah beberapa tanda tubuh kekurangan protein. Namun, untuk memastikannya sebaiknya konsultasikan masalah kesehatanmu dengan dokter.

Kebutuhan protein harian pada setiap orang memang bergantung pada usia, jenis kelamin, berat badan, aktivitas, serta kondisi kesehatan. Jumlah protein yang direkomendasikan per hari sekitar 0,8 gram per kilorgam berat badan. ***

Halaman:

Editor: Sunti Melati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x