8 Bahan Alami Pengganti Gula untuk Penderita Diabetes

- 8 Januari 2021, 16:40 WIB
Madu sebagai pengganti gula untuk penderita diabetes
Madu sebagai pengganti gula untuk penderita diabetes /Unsplash/Alexander Mills

KABAR JOGLOSEMAR – Tentu kita semua tahu bahwa penderita penyakit diabetes disarankan untuk tidak banyak mengonsumsi makanan dan minuman yang manis.

Makanan dan minuman yang manis tersebut maksudnya adalah makanan dan minuman yang rasa manisnya diperoleh dari gula.

Baca Juga: Mengenal Diabetes Tipe 1: Gejala, Penyebab, Hingga Cara Pengobatan  

Penelitian membuktikan gula memang tidak baik apabila sering dikonsumsi. Bahkan, dalam berbagai menu diet modern, konsumsi gula sangat dihindari.

Realitanya, banyak orang yang terlalu banyak mengonsumsi gula karena mereka tidak menyadarinya.

Padahal, konsumsi gula berlebih dapat menyebabkan berbagai penyakit serius.

Untuk itu, agar tetap dapat mengecap rasa manis pada makanan dan minuman, Anda bisa menggunakan bahan-bahan alami pengganti gula.

Dikutip Kabar Joglosemar.com dari laman Healthline, berikut ini merupakan delapan bahan alami pengganti gula untuk rasa manis:

Baca Juga: 7 Sunnah Jumat yang Bisa Dilakukan, Salah Satunya adalah Pergi ke Masjid Tepat Waktu

Halaman:

Editor: Ayusandra Adhitya Septi Andani

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x