Doa Untuk Kedua Orang Tua, Wujud Bakti Anak Pada Bapak dan Ibu

- 30 Desember 2020, 23:03 WIB
Ilustrasi doa
Ilustrasi doa /Hangesti Arum/Kabar Joglosemar/

KABAR JOGLOSEMAR - Doa untuk kedua orang tua adalah salah satu amalan yang bisa dilakukan anak untuk orang tua meskipun keduanya sudah tiada.

Doa anak sholeh tidak akan putus pahalanya untuk orang tua yang sudah meninggal dunia. Oleh karena itu, doa anak untuk kedua orang tua sangat utama.

Doa anak sholeh dan sholehah merupakan amalan jariyah yang tidak akan pernah putus.

Baca Juga: 3 Doa Ketika Hujan, Latin dan Arab Serta Penjelasannya

Hal ini sesuai sabda Rasulullah SAW berikut :

Artinya :

Jika seseorang telah meninggal dunia maka terputuslah amalannya kecuali 3 perkara, yaitu sedekah jariyah, ilmu yang bermanfaat dan anak yang sholeh. HR. Muslim

Baca Juga: Kumpulan Doa Sehari-hari, Doa Sebelum Makan dan Sesudah Makan, Lengkap Latin, Arti, dan Penjelasan

Baca Juga: Catat, Jam Operasional Objek Wisata Jogja Tanggal 31 Desember 2020 Hanya Sampai Jam 6 Sore

Inilah Doa Untuk Kedua Orang Tua
 
اَللّٰهُمَّ اغْفِرْلِيْ وَلِوَالِدَيَّ وَارْحَمْهُمَاكَمَارَبَّيَانِيْ صَغِيْرَا
 
Alloohummaghfirlii waliwaalidayya warham humma kamaa rabbayaa nii shaghiiraa.
 
Artinya, "Wahai Tuhanku, ampunilah aku dan kedua orang tuaku (Ibu dan Bapakku), sayangilah mereka seperti mereka menyayangiku diwaktu kecil."***

 

Halaman:

Editor: Sunti Melati

Sumber: saintif.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x