Hari Terakhir Maret 2021! Ini Cara Cek Penerima BST dan BPNT Lewat dtks.kemensos.go.id

- 31 Maret 2021, 09:06 WIB
Cair Maret 2021, penerima BST Rp300 Ribu bisa ambil di PT Pos Indonesia
Cair Maret 2021, penerima BST Rp300 Ribu bisa ambil di PT Pos Indonesia /instagram.com/ @kemensosri

Baca Juga: Mulai 1 April 2021, GeNose C19 Digunakan di Semua Moda Transportasi

Baca Juga: JTBC Memberikan Pernyataan Resmi Terbaru soal Drakor Snowdrop

  1. Program Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT)

Tak hanya BST, bantuan sosial berikutnya diberikan pada bulan Maret ini adalah BPNT. BPNT atau program Kartu Sembako ini diberikan untuk KPM yang telah terdaftar.

Besaran BPNT untuk setiap KPM adalah Rp200 ribu per bulan. Berbeda dengan BST, BPNT Rp200 ribu ini disalurkan sepanjang tahun 2021. Artinya selama 12 bulan akan mendapatkan BPNT Rp200 ribu.

Jadwal pencairannya berlangsung setiap bulan termasuk pada bulan Maret 2021. BPNT diberikan kepada KPM untuk membeli kebutuhan pangan keluarga.

Selanjutnya, penggunaan BPNT hanya bisa dilakukan  di e-warung. Namun, bansos akan ditransfer langsung ke rekening penerimanya.

Baca Juga: Terungkap, Ini Alasan Xiaomi Indonesia Hanya Bawa 2 Varian dari Redmi Note 10 Series

Baca Juga: Beri Bocoran, Yoon Hee Tak Jadi Bunuh Diri di Penthouse 2?

Hari ini merupakan hari terakhir di bulan Maret, untuk segera lakukan pengecekan nama penerima bansos. Pasalnya, belum semua bansos bisa dirasakan KPM sesuai dengan jadwalnya.

Jika Anda belum mendapatkan hak Anda baik BST Rp300 ribu atau BPNT Rp200 ribu segera cek melalui dtks.kemensos.go.id.

Halaman:

Editor: Sunti Melati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x