Hari Terakhir Maret 2021! Ini Cara Cek Penerima BST dan BPNT Lewat dtks.kemensos.go.id

- 31 Maret 2021, 09:06 WIB
Cair Maret 2021, penerima BST Rp300 Ribu bisa ambil di PT Pos Indonesia
Cair Maret 2021, penerima BST Rp300 Ribu bisa ambil di PT Pos Indonesia /instagram.com/ @kemensosri

KABAR JOGLOSEMAR - Pemerintah melalui Kementerian Sosial (Kemensos) menyalurkan bantuan sosial (bansos) kepada keluarga miskin di berbagai daerah.

Mereka yang berhak mendapatkan bansos 2021 ini merupakan Keluarga Penerima Manfaat (KPM). Ada bansos 2021 yang dijadwalkan cair pada Maret 2021 adalah BST dan BPNT.

Berikut informasi bantuan sosial program BST dan BPNT yang cair Maret 2021.

Baca Juga: Beruntung Sumarno Rahasiakan Tentang Elsa, Aldebaran Belum Puas? Ini Sinopsis Ikatan Cinta 31 Maret

Baca Juga: Sinopsis Ikatan Cinta 31 Maret: Mama Rosa Tak Percaya Dengar Kesaksian Sumarno, Elsa Masih Selamat?

  1. Bantuan Sosial Tunai (BST)

Bantuan Sosial Tunai (BST) merupakan salah satu Bansos 2021 yang disalurkan kepada KPM di seluruh Indonesia. Setiap KPM akan mendapatkan bantuan sebesar Rp300 ribu per bulan.

Bansos ini disalurkan pada bulan Januari, Februari, Maret, dan April. Sehingga pada bulan Maret ini BST dicairkan untuk masyarakat Indonesia.

Penerima BST Rp300 ribu akan mendapatkan surat undangan khusus. Surat undangan merupakan syarat wajib yang dimiliki untuk mencairkan bansos.

Selain itu juga harus membawa surat undangan, KTP atau KK untuk mencairkan bantuan Rp300 ribu itu. Bansos 2021 sebesar Rp300 ribu hanya bisa dicairkan di PT Pos Indonesia.

Halaman:

Editor: Sunti Melati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x