Kemnaker Luncurkan Program DUDI sebagai Pengganti Subsidi Gaji yang Tak Cair Februari 2021

- 8 Februari 2021, 14:32 WIB
Menaker Ida Fauziyah Targetkan BLT BPJS Ketenagakerjaan Gelombang 2 Cair Minggu Pertama
Menaker Ida Fauziyah Targetkan BLT BPJS Ketenagakerjaan Gelombang 2 Cair Minggu Pertama /Instagram/@idafauziyahnu

Baca Juga: Kartu Prakerja Rp 2,4 Juta sebagai Pengganti Subsidi Gaji 2021? Cek Faktanya di Sini

Baca Juga: Rawan Penyelewengan, 40 Kepala Daerah Diminta Lakukan Perbaikan Data Bansos 2021

Menurut Menaker, saat ini pihaknya tengah memikirkan pengganti apa yang sesuai untuk bantuan senilai Rp2,4 juta tersebut.

Namun, sepertinya penggantinya bukan berupa bantuan uang tunai lagi. Namun, lebih kepada program pelatihan vokasi.

Sebagai gantinya, Pemerintah kabarnya telah menyiapkan suatu program yang dinilai lebih baik dari bantuan subsidi gaji di bulan Februari.

Program tersebut adalah program kerja sama dunia usaha dan dunia industri (DUDI). DUDI dinilai sangat baik diterapkan di tengah masa pandemic seperti ini.

Baca Juga: Sinopsis Ikatan Cinta 8 Februari: Andin Cabut Gugatan Cerai, Aldebaran Akui Soal Saksi Palsu?

Baca Juga: Masyarakat Dapat Rp2,4 Juta sebagai Pengganti Subsidi Gaji 2021 yang Dihentikan

Menindaklanjuti Kerjasama DUDI tersebut, nantinya aka nada program pelatihan vokasi bagi masyarakat usia kerja.

Pelatihan vokasi itu dimaksudkan untuk meningkatkan skill dan keterampilan yang dibutuhkan untuk terjun ke dunia kerja.

Halaman:

Editor: Sunti Melati

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah