5 Aturan yang Harus Diikuti untuk Bergabung dengan Klub Motor

- 17 Agustus 2020, 13:29 WIB
Ilustrasi sepeda motor
Ilustrasi sepeda motor /PIXABAY/zwodra

Baca Juga: 7 Fakta Upacara HUT ke-75 RI di Istana Merdeka

Selain itu, apabila yang tergabung di dalam sebuah klub motor tidak dapat menghadiri pertemuan tersebut tekadang beberapa klub motor akan meminta alasan yang jelas.

Jikaterlalu sering tidak dapat menghadiri pertemuan tersebut tanpa sepengetahuan pihak klub motor akan menghasilkan dikeluarkan dari klub motor.

2. Menghormati Perlengkapan dan Rompi Klub Motor

Setiap klub motor, tentunya akan memiliki ciri khas mereka tersendiri seperti simbol, lencana atau warna yang mereka sematkan pada perlengkapan atau rompi jaket klub motor mereka.

Simbol, warna dan lencana mereka yang khas dan beda dari yang lain merupakan sebuah ideologi klub motor tersebut dan merupakan sebuah pedoman dari ideologi mereka untuk mewujudkan dan menjalankan sebuah klub motor.

Oleh karena itu, seluruh perlengkapan dan rompi atau jaket klub motor perlu diperlakukan dengan sangat hormat dan untuk orang awam yang kurang tahu, mereka akan tahu kesetiaan sebuah anggota klub motor saat mereka melihat seseorang mengenakan rompi atau jaket dari sebuah klub motor.

3. Calon Anggota Klub Motor Akan Diuji

Klub motor hanya memilih prospek terkuat untuk menjadi kelompok elit mereka dan pemilihan tersebut dilakukan proses pemeriksaan ketat yang sering kali mencakup beberapa pertemuan kasar bagi calon anggota.

Calon anggota tersebut akan menunggu waktu sebelum diterima menjadi bagian dari klub motor dan proses menunggu tersebut biasanya akan melibatkan calon anggota klub yang diberikan pekerjaan tertentu.

Halaman:

Editor: Galih Wijaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x