Cara Mudah Cairkan Insentif Dana Kartu Prakerja Lewat BNI, OVO, Gopay, dan LinkAja

- 25 September 2020, 10:00 WIB
Insentif  Prakerja Tidak Cair, Anda Tak Punya Rekening BNI? Tenang, Ada Cara Lain Simak di Sini
Insentif Prakerja Tidak Cair, Anda Tak Punya Rekening BNI? Tenang, Ada Cara Lain Simak di Sini /GoPay Kartu Prakerja/

Baca Juga: Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 10 Ditunda, Ini Penjelasan dari Manajemen

GoPay

Adapun beberapa hal yang harus diperhatikan jika ingin mengirim Saldo GoPay ke rekening bank:

- Pastikan sudah upgrade akun GoPay.

- Pastikan saat memasukkan Nomor Rekening Bank (Bank Account Number), Nama Rekening Pemilik sudah sesuai dengan pemilik rekening yang dituju.

- Tidak bisa melakukan perubahan data rekening bank utama yang sudah terdaftar.

- Tidak ada batas maksimum untuk melakukan penarikan saldo GoPay, dan batas minimum penarikan senilai Rp 10.000.

- Biaya administrasi penarikan saldo GoPay adalah Rp 2.500.

Pertama-tama untuk bisa melakukan transfer saldo GoPay ke rekening bank, pengguna harus melakukan upgrade akun GoPay terlebih dahulu.

Caranya sebagai berikut:

Halaman:

Editor: Ayusandra Adhitya Septi Andani

Sumber: Galamedia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x