Tanpa Ribet Buka Aplikasi, Simak Cara Mudah Dapatkan Subsidi atau Diskon Listrik Juli 2021

- 11 Juli 2021, 15:40 WIB
Ilustrasi stimulus listrik dari PLN periode Juli-September 2021
Ilustrasi stimulus listrik dari PLN periode Juli-September 2021 /Pixabay.com/djedj/

KABAR JOGLOSEMAR - Pemerintah kembali memberikan bantuan kepada para pengguna listrik PLN pada Juli 2021. Diskon ini diberikan periode Juli sampai September 2021.

Namun besaran bantuannya berbeda-beda, tergantung dari daya listrik rumah tangga atau golongan bisnis industri.

Sebelumnya, bantuan subsidi atau stimulus listrik Covid-19 hanya berlaku sampai Juni 2021. Rupanya pada bulan Juli masih ada bantuan diskon pembayaran listrik pelanggan PLN. 

Baca Juga: Bocoran Ikatan Cinta 11 Juli 2021: Andin Ingin Elsa Lekas Gantikan Mama Sarah, Sumarno Bisa Jadi Saksi

Lantas bagaimana cara mendapatkan stimulus listrik bulan Juli 2021?

Pertama, diskon diberikan dengan langsung memotong tagihan rekening listrik bagi pelanggan pascabayar

Kedua, subsidi atau diskon tarif listrik diberikan saat pembelian token listrik  bagi pelanggan prabayar.

“Bagi pelanggan pascabayar, diskon diberikan dengan langsung memotong tagihan rekening listrik pelanggan. Sementara untuk pelanggan prabayar, diskon tarif listrik diberikan saat pembelian token listrik,” tulis @pln_id dikutip Kabar Joglosemar.

Baca Juga: Fakta-Fakta Vaksin Moderna Buatan Amerika yang Dipercaya Ampuh Lawan Varian Delta

Halaman:

Editor: Sunti Melati

Sumber: PLN


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x