Ada Oknum Polisi Terlibat dalam Kasus Sate Beracun Salah Sasaran yang Tewaskan Seorang Bocah di Bantul

- 2 Mei 2021, 23:04 WIB
Ilustrasi sate.
Ilustrasi sate. /Pixabay/FeelGoodPics

"Iya itu anggota kami tapi bertugas di Polresta atau sudah pindah, kami belum cek," ujarnya pada Sabtu, 1 Mei 2021.

Timbul pun menjelaskan bahwa pihaknya tidak berhenti berkoordinasi untuk memastikan apakah anggota polisi tersebut masih bertugas di Polresta Yogyakarta.

Baca Juga: Oknum Lurah Lakukan Pungli, Gibran Rakabuming Minta Maaf dan Kembalikan Uang pada Pedagang

Kejadian tragis ini tidak hanya merenggut nyawa N, anak dari Bandiman yang berusia 8 tahun tapi istrinya juga harus menjalani perawatan di rumah sakit.

Hasil uji laboratorium menunjukkan bahwa sate itu mengandung racun jenis C yang mudah didapat karena ada di dalam racun tikus.***

 

 

 

 

 

Halaman:

Editor: Sunti Melati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah