Kenapa Banyuwangi Identik dengan Dukun dan Ilmu Santet? Ini Jawabannya

- 4 Februari 2021, 11:55 WIB
Ilustrasi hutan mistis di Banyuwangi
Ilustrasi hutan mistis di Banyuwangi ///Instagram.com/@prasetyowijaya

Sesuai namanya, Alas Purwo adalah sebuah hutan belantara yang terkenal dengan keangkerannya.

Baca Juga: Ikatan Cinta Episode 150: Andin Kasmaran Lagi Tapi Terungkap Sikap Aldebaran yang Bikin Andin Dipenjara

Baca Juga: PJJ untuk Memelihara Semangat Belajar Peserta Didik

Konon katanya, Alas Purwo merupakan kerajaan gaib dan tempat para makhluk halus seperti jin, setan, dan semacamnya berkumpul.

Oleh karena itu, Alas Purwo sangat terkenal di kalangan orang-orang ahli spiritual dan orang yang mempraktikkan ilmu hitam.

Jadi, demikianlah mengapa Banyuwangi identik dengan santet dan perdukunan. Namun, kini banyak dari masyarakat Banyuwangi yang tidak lagi mempraktikkan hal-hal tersebut.***

Halaman:

Editor: Sunti Melati

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah