12 Cara Diet Sehat yang Aman bagi Tubuh, Makan Perlahan Hingga Atur Jumlah Kalori

- 20 Maret 2022, 18:52 WIB
Ilustrasi diet untuk mencegah stroke
Ilustrasi diet untuk mencegah stroke //Sumber: Pixabay/RitaE

Lemak tersebut yang membuat perut buncit, dan ukuran lengan serta paha bertambah besar.

Kebanyakan orang beranggapan bahwa diet hanya mengurangi porsi dan jenis makanan. Nyatanya melakukan diet tidak cukup hanya dengan dua poin tersebut.

Berikut cara diet sehat dan kebiasaan sederhana yang bisa dilakukan:

  1. Makan perlahan

Makan secara perlahan merupakan salah satu cara menjalani diet sehat. Dengan metode ini membuat rasa kenyang lebih cepat. Faktor rasa kenyang dipicu oleh otak.

Baca Juga: Viral, Pengemudi Mercy Diburu Polisi karena Halangi Laju Ambulans

Otak memerlukan sinyal dari hormon pencernaan yang disekresikan oleh saluran pencernaan.

Apabila makan terlalu cepat tidak memberikan waktu bagi tubuh untuk mengirimkan sinyal hormonal tersebut. Oleh karena itu, membuat ingin terus makan karena perut belum terpuaskan.

  1. Tidak melewatkan waktu makan

Sebagian orang beranggapan melewatkan waktu makan membuat asupan kalori sedikit sehingga bisa cepat langsing. Padahal anggapan tersebut tidak benar. Melewatkan waktu makan bisa membuat cenderung berlebihan saat makan. Serta berisiko kekurangan nutrisi dan terserang penyakit.

Baca Juga: Ganda Putra Indonesia Pastikan Gelar Juara All England

  1. Banyak minum air putih

Minumlah air putih minimal 8 gelas dalam sehari dapat menjaga tubuh tetap terhidrasi. Hindari minuman manis seperti soda, jus, boba, kopi, karena minuman tersebut mengandung banyak gula namun tidak memiliki nutrisi.

Halaman:

Editor: Sunti Melati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x