Menaker Ida Fauziyah Sebut BLT BPJS Ketenagakerjaan Gelombang 2 Akan Dicairkan Awal November

- 25 Oktober 2020, 15:38 WIB
Ilustrasi BLT
Ilustrasi BLT /Galih Wijaya/Kabar Joglosemar

Berdasarkan data Kemnaker per 19 Oktober 2020 BLT BPJS Ketenagakerjaan gelombang 1 disalurkan kepada pekerja/buruh sebanyak 12.166.471 atau setara dengan 98,09 persen.

BLT ini disalurkan melalui dua termin pembayaran. Setelah pembayaran termin I selesai disalurkan, Kemnaker akan kembali memproses pembayaran termin II subsidi gaji/upah yang direncanakan awal November ini.

Baca Juga: 5 Member WANNA ONE Reuni di KCON:TACT Season 2, WANNA ONE IS COMING Trending di Twitter

Dengan demikian, pekerja yang sudah mendaftar sebagai penerima subsidi gaji bisa menunggu antara akhir Oktober atau awal November.***

Halaman:

Editor: Ayusandra Adhitya Septi Andani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah