8 Olahraga yang Bisa Tinggikan Badan

- 3 Juli 2021, 13:18 WIB
Basket, salah satu olah raga yang bisa tinggikan badan
Basket, salah satu olah raga yang bisa tinggikan badan /Pixabay/turtogadatacorp

KABAR JOGLOSEMAR - Tinggi badan umumnya dipengaruhi oleh faktor keturunan dan genetik. Nutrisi yang diperoleh tubuh juga sangat berpengaruh meninggikan badan.

Namun, selain kedua hal di atas ternyata olahraga bisa dilakukan untuk menambah tinggi badan. Memang tak semua, tapi beberapa olahraga sangat berguna menambah tinggi badan.

Baca Juga: 5 Fakta Menarik dari Perayaan Idul Adha yang Perlu Kamu Ketahui

DI bawah ini olahraga yang bisa menambah tinggi badan beserta penjelasannya,

1. Stretching (Peregangan)

Stretching membantu melenturkan dan meregangkan otot-otot tubuh. Selain itu, stretching juga menjaga rang of motion (ROM) atau gerakan untuk memelihara fleksibilitas dan kemampuan gerak tubuh.

2. Skipping (Lompat Tali)

Lompat tali merupakan olahraga yang bisa dijadikan sebagai permainan kelompok. Jika tidak memiliki peralatan untuk lompat tali, olahraga ini bisa dilakukan dengan lompatan dan gerakan tangan yang seolah-olah memutar tali.

Baca Juga: V BTS Hampir Tak Tanda Tangani Kontrak dengan Big Hit Entertainment? Ini Kisahnya

Halaman:

Editor: Ayusandra Adhitya Septi Andani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x