Corona Melonjak Pasokan Tabung Oksigen Menipis, Pemerintah Buka Opsi Impor Tabung Oksigen ? 

- 5 Juli 2021, 08:20 WIB
lustrasi tabung oksigen/ /
lustrasi tabung oksigen/ / /pixabay/Saurabhnj

"Koordinator PPKM meminta Kejakgung dan BPKP agar mengawasi program percepatan pengadaan produk farmasi dan alkes pada masa PPKM. Ini masa fenting, bukan saatnya mengambil kesempatan pribadi, sekali lagi hukuman pasti menanti," tuturnya.

Jodi meminta agar masyarakat umum tidak menimbun oksigen di tengah situasi krisis saat ini.

Baca Juga: Minta Jerinx Agar Tidak Berpolemik di Media Sosial, Netizen Justru Kasih Saran Kocak Ini ke Nora

"Bagi masyarakat umum yang tidak menghadapi situasi krisis merawat pasien Covid-19 jangan menimbun oksigen, kita priotitaskan untuk menyelamatkan nyawa saudara-saudara kita saat ini. Distributor dan pelaku penimbun oksigen dan obat-obatan penting untuk perawatan Covid-19 adalah musuh masyarakat dan akan ada ganjarannya," pungkasnya.***

Halaman:

Editor: Sunti Melati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x