Cek Saldo dan Tarik Tunai Lewat ATM Link Per 1 Juni 2021 Berbayar, Netizen: Dimana Kolaborasinya? 

- 21 Mei 2021, 17:57 WIB
Ilustrasi ATM Link
Ilustrasi ATM Link /Pixabay/Peggy und Marco Lachmann-Anke

Sebelumnya, Kementerian BUMN melakukan kolaborasi bank Himbara dan terwujudlah ATM Link. Dengan adanya ATM Link masyarakat pengguna kartu debit bank BUMN bsa menggunakannya secara gratis.

Baca Juga: BLT UMKM PNM Mekaar Kapan Cair? Ini Cara Cek dan Syarat untuk Mencairkan Rp1,2 Juta

Hal ini dimaksudkan untuk meningkatkan efisiensi, terutama dari sisi investasi dan operasional. Biaya cek saldo maupun tarik tunai gratis. ATM Link mempermudah transaksi masyarakat meski beda bank.

Ketika tidak ada mesin ATM Mandiri, maka pemilik kartu debit Mandiri bisa melakukan transaksi di mesin ATM BRI yang berlogo ATM Link maupun sebaliknya. ***

Halaman:

Editor: Sunti Melati

Sumber: Twitter


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah