Cair Sebelum Lebaran, Berikut 5 Cara Cek Bansos di cekbansos.kemensos.go.id

- 6 Mei 2021, 09:48 WIB
Link pendaftaran BLT UMKM Rp1,2 Juta untuk berbagai kabupaten, bisa daftar melalui online. Sebelumnya siapkan syarat yang diperlukan.
Link pendaftaran BLT UMKM Rp1,2 Juta untuk berbagai kabupaten, bisa daftar melalui online. Sebelumnya siapkan syarat yang diperlukan. /KabarJoglosemar/Sandra

“Melalui aplikasi ini, publik dapat memantau penerima bantuan sosial Program Keluarga Harapan (PKH), Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT), dan Bantuan Sosial Tunai dengan menyebutkan nama dan desa/kelurahan tempat tinggalnya,” jelas Risma.

Cara Cek Penerima Bansos :

1.Akses laman https://cekbansos.kemensos.go.id

2.Kemudian pilih provinsi, kabupaten/kota, kecamatan, dan desa tempat tinggal

3.Ketikkan nama sesuai KTP

4.Masukkan empat huruf kode yang tertera dalam kotak kode

5.Jika tidak jelas huruf kode, klik kota kode tersebut untuk mendapatkan kode baru

Baca Juga: Viral Orang Pelanggar Protokol Kesehatan Diangkat Jadi Duta Masker, Tompi: Gue Berasa Jadi Bloon

Lalu, klik tombol cari.

Nantinya, sistem akan mencocokan Nama Keluarga Penerima Manfaat (KPM) dan wilayah yang diinput serta membandingkan dengan nama yang ada dalam database Kemensos.***

Halaman:

Editor: Ayusandra Adhitya Septi Andani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x