Jelang Puasa Ramadhan, Simak 13 Manfaat Puasa Bagi Kesehatan Tubuh

- 18 Maret 2021, 07:20 WIB
 Jelang puasa Ramadhan, cara melunasi hutang puasa
Jelang puasa Ramadhan, cara melunasi hutang puasa //Unsplash/Christopher Jolly
 

 


KABAR JOGLOSEMAR- Puasa Ramadhan akan berlangsung kurang dari 1 bulan, umat muslim mulai mempersiapkan berbagai macam hal untuk menyambut bulan suci ini. 

Puasa memiliki banyak manfaat bagi kesehatan, tak hanya sekedar menahan lapar dan haus, puasa dinilai dapat mengurangi berbagai penyakit kronis yang disebabkan dari pola makan yang salah dan pola makan yang banyak mengandung gula. 

Apa saja sebenarnya manfaat puasa bagi tubuh? Berikut 13 manfaat puasa bagi kesehatan tubuh.

Baca Juga: Sinopsis Ikatan Cinta 18 Maret: Mama Rosa Curigai Sikap Nino Dingin, Ada Fakta Baru Soal Sumarno dengan Elsa?

1.Mengurangi Sakit Sendi

Puasa bermanfaat untuk mengurangi sakit pada sendi,dengan berpuasa secara teratur dapat meningkatkan sel pembasmi bakteri yang terbukti bermanfaat dalam penyembuhan radang pada sendi.

2. Menurunkan Adrenalin

Pada saat berpuasa keadaan psikis akan menjadi tenang dan rileks, hal ini berpengaruh pada berkurangnya tingkat adrenalin yang bermanfaat bagi kesehatan pembuluh darah.

3.Mencegah Peradangan

Peradangan akut adalah proses kekebalan normal yang digunakan untuk membantu melawan infeksi dan juga peradangan kronis. Penelitian menunjukkan bahwa peradangan bisa saja terlibat dalam perkembangan kondisi kronis seperti sakit jantung, kanker dan rheumatoid arthritis.

Halaman:

Editor: Sunti Melati

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x