Restorative Justice Dipilih Kapolri Untuk Atasi Masalah Multitafsir UU ITE

- 16 Februari 2021, 11:44 WIB
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo /YouTube/Sekretariat Presiden

Polri dengan berbagai pihak terkait akan terus melakukan edukasi pada masyarakat terkait dengan UU ITE agar Indonesia tetap memiliki ruang digital yang baik dan beretika.

Baca Juga: Hindari Pasal Karet, Jokowi Minta Kapolri Buat Pedoman UU ITE

Langkah preventif dan persuasif terus diupayakan untuk meminimalisir pasal-pasal multitafsir dalam UU ITE. ***


 

Halaman:

Editor: Ayusandra Adhitya Septi Andani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x