Tanda Alam yang Dipercaya Masyarakat akan Terjadi Gempa dan Tsunami

- 30 Januari 2021, 10:15 WIB
Ilustrasi salah satu tanda alam
Ilustrasi salah satu tanda alam /tangkapan layar yotube.com/Voler Avec led Oiseaux

KABAR JOGLOSEMAR - Keindahan alam semesta merupakan sebuah anugerah Tuhan yang tidak ternilai harganya.

Tak hanya itu, konon alam juga dipercaya bisa menunjukkan tanda-tanda akan hadirnya bencana alam seperti gempa bumi dan tsunami.

Baca Juga: Sejak 26 Januari, 14 Kecamatan di Sleman Masuk Zona Merah COVID-19

Meskipun peristiwa bencana alam juga merupakan kehendak Tuhan, namun tak salah juga untuk mengetahui tanda-tanda alam tersebut.

Hal ini justru bisa menjadi salah satu upaya berikhtiar kepada sang Pencipta. Selain itu, kita juga bisa merasakan kebesaran Tuhan yang telah diberikan melalui tanda-tanda alam sebagai perantaranya.

Pada dasarnya alam juga mempunyai sebuah naluri untuk menyelamatkan diri jika terjadi bencana.

Seperti contoh, hewan-hewan gunung vulkanik yang mendadak turun menuju tempat rendah yang bukan habitat biasanya.

Adanya salah satu tanda alam ini dipercaya bahwa ada yang tidak beres dengan gunung vulkanik tersebut.

Bisa jadi ada suatu aktivitas vulkanik yang tinggi ataupun tanda-tanda bahwa gunung ini akan meletus.

Halaman:

Editor: Ayusandra Adhitya Septi Andani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x