Tanda Alam yang Dipercaya Masyarakat akan Terjadi Gempa dan Tsunami

- 30 Januari 2021, 10:15 WIB
Ilustrasi salah satu tanda alam
Ilustrasi salah satu tanda alam /tangkapan layar yotube.com/Voler Avec led Oiseaux

Baca Juga: Sinopsis Ikatan Cinta 30 Januari: Aldebaran Ungkap Reyna Anak Kandung Andin Demi Rumah Tangganya?

Fenomena ini bisa mempermudah manusia dalam mewaspadai bencana alam yang akan terjadi. Setidaknya, mereka dapat berperan dengan cepat untuk melakukan cross check berdasarkan fenomena alam tersebut.

Selain hewan-hewan turun gunung adapun beberapa fenomena alam lain yang bisa menunjukkan akan terjadi bencana gempa dan tsunami sebagai berikut.

1. Sekelompok burung terbang rendah

Penduduk sekitar pantai percaya bahwa adanya fenomena alam sekelompok burung terbang rendah yang menjauhi lautan menunjukkan akan terjadi sebuah gelombang besar.

Tidak sedikit juga yang percaya bahwa gelombang tersebut bisa jadi adalah Tsunami.

Hal ini dilihat dari naluri sekelompok burung yang seolah berusaha untuk menyelamatkan diri dari tempat bahaya.

Baca Juga: Sinopsis Drama Mr Queen Eps 15: Raja Cheoljong dan Ratu Kim So Yong Semakin Mesra

2. Kera Agresif di Sumatera

Sebagian besar masyarakat di pedalaman Sumatra masih mempercayai bahwa adanya kera yang turun dari pohon serta masuk ke perkampungan secara agresif merupakan tanda akan terjadinya bencana alam.

Halaman:

Editor: Ayusandra Adhitya Septi Andani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x