6 Bansos yang Akan Cair Januari-Oktober 2021, Ada BLT, BST, Hingga Subsidi Listrik

- 3 Januari 2021, 22:37 WIB
Ilustrasi BLT
Ilustrasi BLT /Kabar Joglosemar/Galih Wijaya

Anggaran yang disiapkan oleh pemerintah adalah Rp12 triliun.

5. Kartu Sembako (Bantuan Pangan Non Tunai)

Selain BST Rp300 ribu, bantuan Kartu Sembako juga masih akan diberikan kepada 18,8 juta KPM. Anggaran yang disiapkan adala RP45,1 triliun.

Setiap KPM akan menerima Rp200 ribu per bulan. Kebutuhan pokok yang akan didapatkan adalah kebutuhan pangan dasar seperti beras dan telur untuk protein hewani, juga protein nabati, sayuran hingga buah.

Baca Juga: 10 Game Horor RPG yang Seru, Kamu Berani Main?

6. Program Keluarga Harapan (PKH)

Program Keluarga Harapan (PKH) akan disampaikan pada 10 juta KPM selama 4 triwulan, yakni setiap tiga bulan lagi tahap pertama Januari, tahap kedua April, tahap ketiga Juli, dan tahap keempat Oktober 2021.

Sasarannya adalah ibu hamil, anak usia dini, anak sekolah, penyandang disabilitas, dan lanjut usia. Pemerintah sudah menyiapkan anggaran sebesar Rp28,7 triliun.***

 

 

Halaman:

Editor: Sunti Melati

Sumber: setkab


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x