Inilah Calon dari Dinasti Politik yang Unggul dalam Pilkada 2020

- 10 Desember 2020, 11:27 WIB
Gibran Rakabuming
Gibran Rakabuming /Instagram @gibran_rakabuming

2. Calon Walikota Medan Bobby Nasution, menantu Presiden Joko Widodo

Berdasarkan hasil hitung cepat lembaga survei Poltracking, Bobby Nasution meraih 54,12 persen suara dan hasil hitung cepat Voxpol Center meraih 52,78 persen suara.

3. Calon Bupati Sleman Hj Kustini Sri Purnomo, istri Bupati Sleman H Sri Purnomo

Menurut hasil survei tim internal yang diakui Kustini Sri Purnomo sendiri,ia meraih 38,6 persen suara. Sedangkan dua calon lainnya, masing-masing paslon nomor urut 1 raih 30,3 persen dan paslon nomor urut 2 meraih 31,4 persen suara.

Baca Juga: Ulang Tahun, Minho SHINee Akhirnya Bikin Akun Instagram  

4. Calon Wakil Walikota Tangerang Selatan, Banten, Pilar Saga Ichsan, keponakan dari Ratu Atut Chosiyah, mantan Gubernur Banten dan anak dari Bupati Serang Ratu Tatu Chasanah

Berdasarkan hasil survei Charta Politika, Pilar Saha Ichsanyang berpasangan dengan Calon Walikota Tangerang Selatan, Banten meraih 40,5 persen suara, unggul jauh dari perolehan suara dari 2 paslon pesaingnya

5. Calon Bupati Kediri, Jawa Timur, Haninditho Himawan Pramana, putra Menteri Sekretaris Kabinet Pramono Anung

Dari hasil hitung cepat yang dilakukan beberapa lembaga survei, Haninditho yang berpasangan dengan Dewi Maiya Ulfa meraih 76,6 persen suara melawan kotak kosong yang mendapat 23,4 persen suara

6. Calon Bupati Banyuwangi Ipuk Fiestiandani Azwar Anas, isteri dari Bupati Banyuwangi Abdullah Azwar Anas

Halaman:

Editor: Sunti Melati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x