Pantai Gunungkidul Sudah Buka? Ini Daftar Objek Wisata yang Bisa Dikunjungi!

- 17 Oktober 2021, 19:18 WIB
Ilustrasi pantai
Ilustrasi pantai /Instagram/@rhisang_

KABAR JOGLOSEMAR - Yogyakarta menjadi salah satu daerah yang kerap jadi tujuan untuk berwisata.

Harganya yang murah hingga objek wisata yang beragam membuat Yogyakarta seolah memiliki daya tarik tersendiri.

Baca Juga: Pemerintah Resmi Ubah Libur Maulid Nabi Jadi Hari Rabu 20 Oktober 2021, Ini Kata Wapres

Salah satu objek wisata yang cukup populer adalah pantai di Kabupaten Gunungkidul. Pasirnya yang putih membuat pantai di Gunungkidul jadi serbuan wisatawan.

Masyarakat yang belakangan ini mungkin mulai bosan dan memerlukan hiburan, berlibur menjadi salah satu hal yang bisa dilakukan untuk menghapus penat.

Namun, agar objek wisata bisa beroperasi di tengah PPKM Level 3, maka diperlukan sertifikat CHSE.

Tak hanya itu, objek wisata juga harus menyediakan layanan scan QR Code dengan aplikasi PeduliLindungi.

Baca Juga: Wisata Candi Prambanan Jogja Sudah Buka Oktober 2021, Ini Paket Baru Berkunjung Saat Pagi Hari

Ini menjadi upaya untuk mencegah penyebaran COVID-19 dari sektor pariwisata di Indonesia.

Halaman:

Editor: Ayusandra Adhitya Septi Andani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x