7 Hal yang Sebaiknya Dilakukan setelah Sahur, Jangan Langsung Tidur

- 24 Maret 2024, 03:30 WIB
Hal yang sebaiknya dilakukan setelah sahur, salah satunya siap-siap bekerja, foto ilustrasi. /pixabay.com/StockSnap
Hal yang sebaiknya dilakukan setelah sahur, salah satunya siap-siap bekerja, foto ilustrasi. /pixabay.com/StockSnap /

KABAR JOGLOSEMAR - Setelah menyantap sahur, ada beberapa kegiatan yang sebaiknya dilakukan untuk memaksimalkan manfaat ibadah puasa kita.

Tak hanya itu, kegiatan-kegiatan tersebut juga akan membantu untuk meningkatkan kesehatan tubuh selama bulan Ramadan.

Lalu, apa saja kegiatan yang sebaiknya dilakukan setelah sahur? Berikut ulasan lengkapnya.

Baca Juga: Ini 5 Menu Sahur Penambah Energi yang Mungkin Belum Anda Ketahui, Bikin Kuat Puasa Seharian

Hal yang Sebaiknya Dilakukan setelah Sahur

Jangan Langsung Tidur

Setelah makan sahur, disarankan untuk tidak langsung tidur.

Cobalah berikan waktu sejenak bagi tubuh Anda untuk mencerna makanan sebelum Anda beristirahat. Hal ini dapat membantu mencegah gangguan pencernaan serta masalah kesehatan lainnya.

Baca Juga: Masih Bisa, Klaim Kode Redeem FF Sabtu 23 Maret 2024: Rebut Beragam Item Eksklusif

Sholat Subuh

Setelah sahur, silahkan tunggu waktu subuh dan sholat.

Sebab, sholat subuh merupakan salah satu ibadah wajib.

Halaman:

Editor: Ayusandra A S A

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x