Jumat Agung Umat Katolik Wajib Pantang dan Puasa

- 2 April 2021, 10:48 WIB
Ilustrasi puasa dan pantang prapaskah
Ilustrasi puasa dan pantang prapaskah /Pixabay/Geralt

KABAR JOGLOSEMAR - Umat Katolik telah memasuki Tri Hari Suci, yakni Kamis Putih, Jumat Agung, dan Sabtu Suci.

Jelang Paskah 2021, umat Katolik memang melaksanakan pantang dan puasa yang berlangsung selama 40 hari lamanya.

Baca Juga: Sinopsis Ikatan Cinta 2 April: Angga Bikin Mama Rosa Percaya Bukan Andin Pelakunya, Nino Curigai Elsa

Adapun pantang dan puasa sudah berlangsung sejak Rabu Abu pada 17 Februari 2021 lalu. Selama 40 hari, umat Katolik juga mempersiapkan diri menyambut Paskah.

Masa Prapaskah merupakan masa pertobatan, memperbanyak doa, serta melakukan aksi berbagi berkat untuk sesama. Wajib pantang dan puasa dilakukan pada Rabu Abu dan Jumat Agung.

Hari ini, Jumat, 2 April 2021  merupakan perayaan Jumat Agung atau peringatan wafat Isa Almasih.

Mengapa umat Katolik berpantang dan berpuasa? Puasa dan pantang bagi umat Katolik merupakan tanda pertobatan, silih atas dosa, turut ambil bagian dalam sengsara Yesus, serta berdoa bagi perdamaian dunia.

Setiap hari Jumat selama masa Prapaskah, umat Katolik juga melakukan pantang tetapi tidak wajib puasa.

Berikut aturan pantang puasa Katolik:

Halaman:

Editor: Ayusandra Adhitya Septi Andani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x