Ingin Tampil Glowing? Simak 12 Cara Alami Perawatan Wajah Ala Korea

- 9 Februari 2021, 06:00 WIB
Ilustrasi perawatan wajah
Ilustrasi perawatan wajah //Pexels/

2.Bersihkan Wajah dengan Water Based Cleanser

Selalu lakukan double cleansing atau bersihkan wajah dengan dua tahap saat malam hari. Pembersihan tahap kedua adalah dengan menggunakan pembersih wajah berbasis air atau biasa dikenal dengan sabun pembersih wajah. 

Baca Juga: Tidak Boleh Diwakilkan, Perhatikan Syarat dan Cara Pencairan Bansos BST Rp300 Ribu di Kantor Pos

Baca Juga: Alokasi Kartu Prakerja 2021 Capai Rp20 Triliun, Ini Kemungkinan Pengganti Subsidi Gaji 2021

Pilih pembersih yang ringan dan tidak membuat kulit terasa kering. Jika kulit wajah terasa seperti ditarik dan kencang setelah menggunakan sabun, artinya justru sabun tersebut tidak baik untuk wajah Anda.

Sebaliknya, jika kulit wajah terasa segar, halus, dan bersih, artinya sabun tersebut cocok untuk Anda.

3. Eksfoliasi

Lakukan eksfoliasi untuk mengangkat sel-sel kulit mati. Ada dua tipe eksfoliasi yang bisa Anda lakukan, menggunakan scrub atau menggunakan cairan acid.

Penggunaan cairan acid ini harus disesuaikan dengan jenis kulit dan sebaiknya gunakan 2-3 hari sekali, jangan dilakukan setiap hari.

Baca Juga: Siap-Siap, Program Kartu Prakerja Gelombang 12 Segera Dibuka, Cek Link Berikut Untuk Syarat Pendaftaran

Halaman:

Editor: Sunti Melati

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah