Ada yang Capai Miliaran, Simak 11 Jenis Ikan Arwana Berharga Fantastis Ini 

- 4 Januari 2021, 19:49 WIB
Capt:Ikan arwana
Capt:Ikan arwana /biologydictionary.net

KABAR JOGLOSEMAR – Kini, pecinta ikan hias tengah menggandrungi ikan arwana. Warnanya yang indah dan mencolok membuat banyak orang tertarik dengan ikan ini.

Sebelum menjadi ikan hias primadona, ikan arwana sejatinya adalah jenis ikan yang hidup pada habitat air gambut di rawa-rawa.

Baca Juga: Suga BTS Merasa Ada Kekosongan di Panggung Setelah Hiatus karena Operasi

Karena kandungan mineral di rawa-rawa itulah yang dapat menyebabkan ikan arwana memiliki warna yang cantik. Sehingga, ikan arwan pun dapt dihargai hingg puluhan juta tergantung dari jenisnya.

Dikutip Kabar Joglosemar.com dari laman KKP.go.id, berikut ini merupakan jenis-jenis ikan arwana yang memiliki nilai jual tinggi:

1.Arwana Silver/Arwana Brazil

Ikan ini memiliki bentuk tubuh yang berbeda dari arwana kebanyakan. Bentuk sirip dan tubuhnya panjang, mencapai 50-60 cm. Sesuai namanya, ikan ini berasal dari Amerika Selatan.

Keunikan ikan ini adalah warnanya platinum silver yang merata di seluruh tubuhnya. Adapun untuk harga biasanya dibanderol mulai Rp2 juta per ekor.

2.African Arwana

Halaman:

Editor: Ayusandra Adhitya Septi Andani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x