Ibu Hamil dan Anak Sekolah Bisa Dapat BLT Hingga Rp3 Juta, Ini Informasi Lengkapnya

- 7 Januari 2022, 08:50 WIB
Ilustrasi BLT PKH untuk ibu hamil hingga anak sekolah
Ilustrasi BLT PKH untuk ibu hamil hingga anak sekolah /PIXABAY/EmAji.

- Tergolong warga miskin atau rentan miskin yang terdampak pandemi Covid-19.

- Keluarga juga memiliki Kartu Keluarga Sejahtera (KKS).

Baca Juga: Contoh Kunci Jawaban Kelas 6 SD MI Tema 6, Sebutkan Jenis-jenis Cerita Fiksi yang Termasuk dalam Dongeng

Jika melihat alur penyaluran bansos PKH tahun lalu, besaran bantuan PKH memang dianggarkan untuk satu 1 tahun.

Hanya saja proses penyaluran PKH diberikan menjadi 4 tahap dalam kurun waktu 1 tahun. Apabila tidak ada perubahan jadwal penyaluran PKH, tahap pertama akan disalurkan Januari-Maret 2022.

Untuk memastikan menerima BLT PKH 2022 bisa langsung dicek secara online lewat aplikasi Cek Bansos atau link cekbansos.kemensos.go.id.

Berikut cara mengecek penerima PKH 2022:

- Buka link cekbansos.kemensos.go.id pada browser HP

- Masukkan data Provinsi, Kabupaten, Kecamatan, dan Desa/Kelurahan sesuai KTP

- Masukkan nama PM (Penerima Manfaat) sesuai KTP

Halaman:

Editor: Sunti Melati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah