Siap-siap BSU Rp1 Juta Masuk ke Rekening Pekerja Tahap 2! Ini 2 Cara untuk Mengecek Nama Penerima

- 22 Agustus 2021, 17:30 WIB
Cara dapat BSU atau BLT Subsidi Gaji meski tidak punya rekening Himbara BNI, BRI, BTN, Mandiri, atau BSI
Cara dapat BSU atau BLT Subsidi Gaji meski tidak punya rekening Himbara BNI, BRI, BTN, Mandiri, atau BSI /Kabar Joglosemar / Galih Wijaya

KABAR JOGLOSEMAR - Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) menyalurkan Bantuan Subsidi Upah (BSU) tahap 2 untuk pekerja atau buruh yang memenuhi syarat.

BPJS Ketenagakerjaan telah menyerahkan data calon penerima BSU tahap 2, yakni sebanyak 1,25 juta orang karyawan.

Pemerintah dalam hal ini Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) masih akan melakukan validasi penerima BSU. Data penerima BSU didapatkan dari BPJS Ketenagakerjaan.

Baca Juga: Baru Beredar 5 Bulan, Xiaomi Indonesia Umumkan Tak Lagi Produksi Redmi Note 10

"Penyerahan data Tahap II ini berjumlah 1,25 juta data, sehingga total yang telah diserahkan BPJAMSOSTEK hingga saat ini sebanyak 2,25 juta data dari target BSU tahun 2021 yang menyasar 8,7 juta lebih pekerja," demikian informasi dari BPJS Ketenagakerjaan dalam siaran persnya pada Selasa 17 Agustus 2021.

Hanya saja jumlah pasti karyawan penerima BSU pada tahap 2 juga belum diumumkan.

Bentuk bantuannya berupa uang Rp500 ribu setiap bulan selama 2 bulan. Bantuan akan langsung disalurkan 1 kali ke rekening penerima BSU.

Baca Juga: ARMY Asal Afghanistan Sembunyikan hingga Bakar Album BTS karena Taliban

Setiap karyawan akan mendapatkan BSU Rp1 juta. Berikut syarat dan kriteria pekerja atau buruh yang berhak mendapatkan BSU Rp1 juta:

Halaman:

Editor: Sunti Melati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x