Rekomendasi Tempat Wisata Baru di Jogja yang Instagramable, Pencinta Selfie Wajib Datang

- 10 November 2021, 12:09 WIB
Tempat wisata baru di Jogja yang Instagramable
Tempat wisata baru di Jogja yang Instagramable /Instagram/@aku_tj

Obelix Hills berada di Wukirharjo, Kecamatan Prambanan, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY).

Baca Juga: Update! 60++ Destinasi Wisata di Jogja Instagramable dan Sudah Buka November 2021, Cek di Sini

2. HeHa Sky View

Inilah lokasi yang cocok untuk menikmati suasana petang hingga malam di Jogja. Untuk menikmati panorama alam nan mempesona, para pengunjung harus membeli tiket dengan tarif Rp 10.000 orang pada pukul 10.00-16.30.

Sedangkan kalau menikmati gemerlap lampu Jogja dan berkunjung pada pukul 16.30-23.30. Namun, harga tiketnya Rp15.000 per orang.

Sedangkan pada hari Sabtu-Minggu, jam operasionalnya mulai pukul 08.00 - 15.00 WIB. Sedangkan harga tiketnya Rp20.000 per orang.

3. The Manglung

Para pengunjung bisa menikmati pemandangan lampu kota bagaikan bintang-bintang. Saat siang hari, para pengunjung bisa melihat pemandangan alam termasuk gunung. Namun, saat malam hari akan menikmati pemandangan yang berbeda.

Baca Juga: Ramalan Zodiak 11 November 2021 untuk Capricorn, Aquarius dan Pisces Terkait Asmara Sampai Karir

Jalan-jalan di bagian selatan Jogja wajib mengunjungi The Manglung Resto. Lokasinya tidak jauh dari Bukit Bintang, Gunungkidul.

Halaman:

Editor: Sunti Melati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x