Kapolres Bantul Bantah Isu Klithih di Jogja, Dokter Tirta ‘Ngamuk’

- 30 Desember 2021, 22:52 WIB
Dokter Tirta
Dokter Tirta /Instagram.com/@dr.tirta

 

KABAR JOGLOSEMAR – Dokter Tirta turut menanggapi pernyataan dari Kapolres Bantul terkait dengan aksi klitih di Yogyakarta baru-baru ini.

Perlu diketahui bila yang dimaksud dengan klitih adalah aksi dari orang-orang biasanya masih berusia muda yang menyakiti pengguna jalan di malam hari dengan senjata.

Adapun tujuannya pun masih belum diketahui secara jelas. Yang pasti, pelaku klithih biasanya tidak mengambil barang korban seperti aksi begal.

Baca Juga: 10 Ucapan Selamat Tahun Baru 2022 yang Religius, Versi Bahasa Inggris dan Terjemahan dalam Bahasa Indonesia

Kapolres Bantul membantah adanya isu Jogja tidak aman dengan beredarnya kisah tentang klithih di Twitter. Para pelaku kabarnya sudah diamankan oleh Polres Sleman.

Kapolres Bantul beralasan bahwa selama ini kawasan Malioboro dan Parangtritis aman tidak ada klitih.

Hal ini pun memicu berbagai reaksi dari banyak pihak, tak terkecuali Dokter Tirta yang sudah bertahun-tahun tinggal di Jogja.

Baca Juga: Baca Doa Akhir dan Awal Tahun, Tulisan Latin, Arab, dan Artinya Serta Waktu Tepat untuk Mengamalkan

Halaman:

Editor: Galih Wijaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x