Baca Doa Akhir dan Awal Tahun, Tulisan Latin, Arab, dan Artinya Serta Waktu Tepat untuk Mengamalkan

- 30 Desember 2021, 22:06 WIB
Doa akhir Tahun Baru 2022
Doa akhir Tahun Baru 2022 /Pixabay/mohamed_hassan

KABAR JOGLOSEMAR - Umat Islam disarankan untuk baca Doa Akhir dan Awal Tahun jelang malam pergantian tahun 2022 mendatang.

Doa tersebut diyakini membawa kebaikan dan sebagai ucapan rasa syukur atau rezeki, anugerah, dan kebaikan Allah SWT di tahun ini.

Selain itu, Doa Akhir dan Awal tahun juga untuk memohon rizki, kesehatan, juga keselamatan di tahun mendatang.

Baca Juga: Bolehkah Malam Tahun Baruan di Malioboro? Ini Jawabannya

Berikut ini akan disampaikan Doa Akhir dan Awal Tahun dengan tulisa Latin Arab dan Artinya.

1. Doa akhir tahun baru

Doa akhir tahun bisa dibaca saat malam hari yaitu setelah sholat Isya.

اَللَّهُمَّ مَا عَمِلْتُ مِنْ عَمَلٍ فِي هَذِهِ السَّنَةِ مَا نَهَيْتَنِي عَنْهُ وَلَمْ أَتُبْ مِنْه وَحَلُمْتَ فِيْها عَلَيَّ بِفَضْلِكَ بَعْدَ قُدْرَتِكَ عَلَى عُقُوبَتِي وَدَعَوْتَنِي إِلَى التَّوْبَةِ مِنْ بَعْدِ جَرَاءَتِي عَلَى مَعْصِيَتِكَ فَإِنِّي اسْتَغْفَرْتُكَ فَاغْفِرْلِي وَمَا عَمِلْتُ فِيْهَا مِمَّا تَرْضَى وَوَعَدْتَّنِي عَلَيْهِ الثّوَابَ فَأَسْئَلُكَ أَنْ تَتَقَبَّلَ مِنِّي وَلَا تَقْطَعْ رَجَائِ مِنْكَ يَا كَرِيْمُ

"Allahumma ma‘amiltu min ‘amalin fi hadzihis sanati ma nahaitani ‘anhu, wa lam atub minhu, wa hamalta fiha ‘alayya bi fadhlika ba‘da qudratika ‘ala ‘uqubati, wa da‘autani ilat taubati min ba‘di jaraati ‘ala ma‘shiyatik. Fa inniastaghfiruka, faghfirli wa ma ‘amiltu fiha mimma tardha, wa wa‘attani‘alaihits tsawaba, fa’as’aluka an tataqabbala minni wa la taqtha‘ raja’i minka ya karim."

Halaman:

Editor: Galih Wijaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah