Hati-hati Tertipu Calo Tiket Bus dan Agen Tidak Resmi: Inilah Tips Aman

- 26 April 2022, 08:41 WIB
Ilustrasi calo tiket bus mudik lebaran
Ilustrasi calo tiket bus mudik lebaran /Instagram/poharyanto_official

 

KABAR JOGLOSEMAR – Untuk mudik lebaran, banyak pilihan alat transportasi yang tersedia. Mulai dari pesawat, kereta api, bus, hingga kendaraan pribadi.

Salah satu alat transportasi yang banyak diminati masyarakat untuk mudik lebaran adalah bus. Karena harga tiket bus relatif lebih murah daripada pesawat dan kereta api, sehingga banyak masyarakat yang memilih mudik dengan bus.

Saat ini bus antar kota dan antar provinsi sudah sangat banyak. Mulai dari yang bus ekonomi hingga eksekutif. Untuk tarif tiket disesuaikan dengan lokasi yang dituju.

Baca Juga: Tips Mudik Lebaran Saat Pandemi, Patuhi Protokol Kesehatan Agar Tetap Aman Saat Perjalanan

Banyaknya peminat mudik menggunakan bus, banyak dimanfaatkan calo tiket nakal dan agen tidak resmi.

Hal tersebut dapat menyebabkan Anda tertipu dan uang yang dibayarkan untuk membeli tiket hilang.

Dikutip dari Prfmnews dalam artikel yang berjudul “Tips Aman dari Agen Tidak Resmi dan Calo Bus Nakal di Musim Mudik Lebaran

Baca Juga: Download GTA 5 MOD APK Full Game Gratis? Pakai Link Main yang Aman Ini 

Halaman:

Editor: Sunti Melati

Sumber: PRFM News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x