Gereja Orthodox Russia Sebut Orang yang Tolak Divaksin Telah Jatuh ke Dalam Dosa dan Harus Bertobat

- 9 Juli 2021, 08:15 WIB
Uskup Gereja Orthodox Rusia, Metropolitan Hilarion Alfeyev /
Uskup Gereja Orthodox Rusia, Metropolitan Hilarion Alfeyev / /Instagram/@bpmmedzilaborce

Seperti yang diketahui, beberapa survey di Rusia menyebutkan bahwa sebanyak 54 persen orang Rusia tidak mau untuk divaksin.

Meski demikian, banyak orang-orang Rusia yang menolak pernyataan dari Uskup Gereja Orthodox Rusia tersebut.

Baca Juga: Alami Lonjakan Kasus Covid-19, Pemerintah Tetapkan PPKM Mikro di 43 Daerah Non Jawa Bali

Hal ini dikarenakan bahwa Metropolitan Hilarion telah menyamakan orang yang tidak mengambil vaksin dengan orang yang berdosa.

Selain itu, pilihan untuk divaksin atau tidak adalah hak masing-masing, sehingga hal tersebut tidak boleh dikaitkan dengan urusan agama.***

 

 

Halaman:

Editor: Sunti Melati

Sumber: The Moscow Times


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x