Kronologi Moeldoko Diangkat Sebagai Ketum Partai Demokrat, Sempat Sebut Kudeta Hanya Lelucon

- 6 Maret 2021, 08:38 WIB
Kepala Staf Kepresidenan Dr. Moeldoko.
Kepala Staf Kepresidenan Dr. Moeldoko. /Dok. Ksp.go.id

Menurut pengakuannya, pertemuan itu tidaklah berarti apa-apa. Moeldoko juga meminta orang-orang untuk tidak ikut campur urusan pribadinya.

4.Senang bila diorbitkan ke Pilpres 2024

Moeldoko kini memang hanya menjabat sebagai Kepala Kantor Staf Kepresidenan. Namun, ia juga senang dan bersyukur bila diajukan dalam Pilpres 2024.

Baca Juga: KLB Pilih Moeldoko sebagai Ketua Umum Partai Demokrat, Andi Arief: KLB Ghaib

Baca Juga: #IkatanCintaEp190: Wajah Aldebaran Bikin Salfok Saat Khawatirkan Istrinya, Ini Tanda Andin Muncul

Akan tetapi, ia tidak berencana untuk mencalonkan diri sebagai presiden karena mencintai pekerjaannya.

5.Menerima jabatan Ketum Partai Demokrat

Pada akhirnya Moeldoko menerima jabatannya sebagai Ketum Partai Demokrat hasil dari Kongres Luar Biasa (KLB) tersebut. Ia terpilih menjadi ketum dengan cara aklamasi.***

Halaman:

Editor: Sunti Melati

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x