Simak, 7 Fakta Banjir di Kabupaten Tanah laut Kalimantan Selatan

- 17 Januari 2021, 12:06 WIB
Warga yang berada di tengah banjir Kalimantan Selatan. Banjir di Kalimantan Selatan Berdampak di 7 Kabupaten Kota, BMKG: Waspadai Potensi Hujan
Warga yang berada di tengah banjir Kalimantan Selatan. Banjir di Kalimantan Selatan Berdampak di 7 Kabupaten Kota, BMKG: Waspadai Potensi Hujan /Instagram/@m.wawansaputra_/.*/Instagram/@m.wawansaputra

 

KABAR JOGLOSEMAR- Awal tahun 2021, Indonesia seperti tak henti dirundung berbagai bencana alam. Bencana alam yang baru-baru ini terjadi adalah bencana alam di  Kabupaten Tanah Laut, Kalimantan Selatan.

Berikut 7 fakta terkait banjir di Kabupaten Tanah Laut seperti dilansir dari Pusat Data Informasi dan Komunikasi Kebencanaan BNPB.

1.) 21.990 Jiwa Terdampak Banjir

Sebanyak 21.990 jiwa terdampak banjir di Kabupaten Tanah Laut, Provinsi Kalimantan Selatan akibat hujan dengan intensitas tinggi dan menyebabkan air sungai di kecamatan Pelaihari meluap.

Baca Juga: Rangkaian Duka Awal Tahun 2021, Mulai dari Kecelakaan Pesawat hingga Gunung Erupsi

Baca Juga: Sudah Dua Tahun Debut, Intip Perjalanan Karir Boyband WayV yang Kini Sukses

2.) Berpotensi Diguyur Hujan Hingga Februari 2021

Berdasarkan pemantauan BMKG, Kalimantan Selatan berpotensi mengalami hujan ringan hingga sedang. BNPB menghimbau masyarakat untuk tetap waspada dan siaga, ditengah musim hujan yang akan terjadi hingga Februari 2021.

Halaman:

Editor: Sunti Melati

Sumber: BNPB


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x