Bertambah Lampung dan Sidrap, Ini 7 Gempa Bumi yang Terjadi 3 Hari Terakhir

- 16 Januari 2021, 21:18 WIB
ilustrasi peristiwa gempa bumi
ilustrasi peristiwa gempa bumi /pixabay/Angelo_Giordano

 KABAR JOGLOSEMAR - Pertengahan bulan Januari 2021 beberapa daerah di Indonesia merasakan guncangan gempa.

Sejak 14 Januari 2021 terjadi gempa bumi di daerah timur Indonesia dan kini sampai daerah barat.

Baca Juga: Jungkook BTS Akhirnya Ungkap Alasan Ubah Rambut Jadi Blonde

Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) telah melaporkan berbagai gempa bumi yang terjadi di beberapa daerah di Indonesia.

Selama beberapa hari terakhir kabar gempa bumi terus melanda tanah air. Ada gempa yang berkekuatan sedang hingga besar dilaporkan BMKG.

Berikut 7 gempa bumi yang terjadi 3 hari terakhir di Indonesia:

  1. Gempa di Lampung

Gempa magnitudo 5,4 getarkan Pesisir Barat, Lampung pada pukul 16.26 WIB. Titik gempa bumi pada Sabtu, 16 Januari 2021 ini berada di 6.41 Lintang Selatan, 103.86 Bujur Timur.

BMKG menyebutkan lokasi gempa bumi berada di 138 kilometer Barat Daya Pesisir Barat, Lampung.

Kedalaman gempa tercatat 45 kilometer. Gempa tersebut tidak berpotensi tsunami.

Halaman:

Editor: Ayusandra Adhitya Septi Andani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x