7 Cara Mengetahui Cowok Bohong atau Tidak di Telepon: Tanda-tanda yang Mungkin Anda Lewatkan

- 25 Mei 2024, 17:23 WIB
Cara mengetahui cowok bohong atau tidak di telepon yang perlu Anda cermati, foto ilustrasi.
Cara mengetahui cowok bohong atau tidak di telepon yang perlu Anda cermati, foto ilustrasi. /Pixabay/pexels/

KABAR JOGLOSEMAR - Mengetahui cowok Anda jujur atau tidak saat berbicara di telepon bisa menjadi tantangan tersendiri.

Namun, dengan memperhatikan tanda-tandanya, maka Anda bisa memiliki gambaran apakah pacar Anda sedang bohong atau tidak.

Tanpa berlama-lama, berikut adalah 7 cara mengetahui jujur tidaknya pacar Anda saat berbicara di telepon.

Baca Juga: JADWAL Bioskop CGV Transmart Maguwoharjo Jogja Minggu, 26 Mei 2024: The Garfield Movie Masih Tayang

Perhatikan Ucapannya

Perhatikan pola ucapan pacar Anda saat berbicara di telepon. Jika Anda merasa bahwa ia sering ngelantur atau terdengar tidak konsisten, bisa jadi itu merupakan tanda bahwa ia sedang berbohong.

Ketidaksesuaian antara fakta dan ucapannya bisa menjadi petunjuk yang cukup jelas.

Tanyakan dengan Detail

Jika Anda curiga bahwa pacar Anda tidak jujur, maka cobalah ajukan pertanyaan yang detail tentang topik yang sedang dibicarakan.

Baca Juga: Penuh Kejutan, Sinopsis Hasrat Cinta Sabtu, 25 Mei 2024: Prisha Mulai Membuat Rencananya Sendiri

Mintalah penjelasan lebih lanjut atau rinciannya. Jika ia kesulitan atau gagal memberikan jawaban yang konsisten, itu bisa menjadi tanda bahwa ia sedang berbohong.

Halaman:

Editor: Ayusandra A S A

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah