7 Ide Bisnis Tanaman yang Muncul dari Hobi Bertanam

- 7 September 2020, 09:32 WIB
Tanaman hias
Tanaman hias /goodhousekeeping.com

 

KABAR JOGLOSEMAR - Hobi bertanam ternyata tidak hanya memenuhi kesenangan. Hobi bertanam dapat menjadi lahan bisnis yang menguntungkan.

Menanam tanaman menjadi aktivitas yang sering dilakukan oleh beberapa orang umtuk mengisi waktu luang. Bahkan ada yang merasa ketagihan dan menjadikannya sebagai sebuah hobi.

Tidak jarang seseorang yang memiliki hobi bertanam membangun sebuah perkebunan mini. Ada juga yang memenuhi halaman rumah dengan berbagai jenis tanaman.

Baca Juga: HP Realme RAM 4 GB yang Turun Harga di Bulan September, Ada Realme XT

Hobi bertanam ternyata mampu dijadikan sebagai lahan bisnis yang menguntungkan. Penasaran? Yuk, simak selengkapnya.

1. Tanaman Hias

Ide bisnis ini menjadi ide bisnis yang wajib untuk kamu coba. Hal ini dikarenakan banyak orang yang tertarik dengan tanaman hias dan juga tanaman hias sangat mudah untuk dibudidayakan.

2. Tanaman Organik

Ide bisnis ini juga dinilai akan memberikanmu keuntungan karena sudah banyak orang yang peduli dengan kesehatan. Tanaman organik juga banyak dicari oleh pasar modern.

Halaman:

Editor: Sunti Melati

Sumber: YouTube Sobat Dosen


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x