Kumpulan Ucapan Hari Kesaktian Pancasila 1 Oktober, Diperingati Setelah Peristiwa 30 September atau G30S PKI

- 28 September 2022, 19:11 WIB
 Ucapan Hari Kesaktian Pancasila/ Tangkapan layar YouTube Rizick Koleksi
 Ucapan Hari Kesaktian Pancasila/ Tangkapan layar YouTube Rizick Koleksi /

 

KABAR JOGLOSEMAR - Jelang peringatan Hari Kesaktian Pancasila pada 1 Oktober beredar banyak kumpulan ucapan selamat.

Ucapan selamat Hari Kesaktian Pancasila sebagai penyemangat dan membangkitkan kembali rasa nasionalisme.

Peringatan Kesaktian Pancasila setiap 1 Oktober adalah satu hari setelah peristiwa 30 September atau dikenal dengan G30S PKI tahun 1965.

Baca Juga: Game GTA 5 Download for Android? Pakai Link dan Cara Main Praktis Berikut Tanpa Mod Apk

Saat itu ada peristiwa usaha kudeta terhadap negara dan dasar negara yang sah sehingga membuat 7 jenderal gugur sebagai Pahlawan Revolusi.

Hari Kesaktian Pancasila ini berlangsung setelah peristiwa G30S/PKI. Peringatan Hari Kesaktian Pancasila ini sesuai dengan Keputusan Presiden (Kepres) No.153 Tahun 1967. 

Keputusan tersebut diumumkan selepas peristiwa Gerakan 30 September tersebut. 

Baca Juga: Link Live Streaming Preman Pensiun Rabu, 28 September 2022: Klik di Sini Untuk Nonton

Halaman:

Editor: Sunti Melati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x