Adakah Bahaya Air Fryer Bagi Kesehatan? Simak Penjelasannya

- 18 April 2022, 11:56 WIB
Penggunaan Air Fryer dan Dampaknya Bagi Kesehatan dan Pencegahan Kanker
Penggunaan Air Fryer dan Dampaknya Bagi Kesehatan dan Pencegahan Kanker /Kalisha Ocheni/Unplash/

Pada dasarnya, waktu memasak yang lebih lama dan pada suhu tinggi dapat menyebabkan pembentukan karsinogen yang lebih besar. Karsinogen itu sendiri adalah zat yang dapat menyebabkan pertumbuhan sel kanker.

National Cancer Institute menjelaskan, ‘menggoreng’ dengan air fryer  juga dapat menghasilkan senyawa akrilamida, hidrokarbon polisiklik aromatik, dan heterosiklik amina. Senyawa tersebut memiliki hubungan dengan risiko kanker.

Baca Juga: Link Download GTA San Andreas di Android, Cuma Rp 80 Ribuan

Tanggapan dr. Sepriani mengenai anggapan bahaya air fryer bagi kesehatan  “Memang ada yang mengatakan bahwa penggunaan air fryer bisa membentuk akrilamid dan hidrokarbon, yang nantinya akan meningkatkan risiko kanker. Namun, masih belum jelas mengenai berapa lama paparan dan hubungan kausalitasnya,”.

Itulah penjelasan air fryer dan bahaya air fryer bagi kesehatan.***

Halaman:

Editor: Sunti Melati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah