Tips Cara Menjaga Sistem Imun Tubuh, Tidur yang Cukup Hingga Penuhi Kebutuhan Vitamin C

- 8 Agustus 2021, 15:10 WIB
Ilustrasi buah untuk menjaga sistem imun tubuh
Ilustrasi buah untuk menjaga sistem imun tubuh /Freepik/Lifeforstock

Sementara itu, orang akan membutuhkan karbohidrat sekitar 45-65 persen dari total kalori yang didapatkan setiap harinya. Diperlukan juga lemak sehat yang dapat membantu penyerapan vitamin.

Sumber vitamin dan mineral yang tinggi didapatkan dari buah dan sayuran. Menurutnya asupan vitamin C yang diperlukan 1000 mg per har sudah cukup dan batas maksimalnya 2000 mg.

Baca Juga: Malas Mandi? Ini Tips Supaya Lekas Membersihkan Diri dan Terhindari dari Penyakit

“Tergantung kondisi. Setiap individu memiliki toleransi berbeda terhadap asamnya vitamin C, sehingga ini menjadi pertimbangan dosis vitamin C harian,” ungkapnya.

Vitamin C berperan untuk menjaga sistem imun tubuh dan meningkatkan kolagen. Selain itu juga kaya akan antioksidan. 

Halaman:

Editor: Sunti Melati

Sumber: Antara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x