Tata Cara dan Niat Sholat Idul Adha, dari Membaca Niat hingga Mendengarkan Khutbah

- 23 Juni 2021, 12:42 WIB
Ilustrasi jelang Idul Adha
Ilustrasi jelang Idul Adha /Pixabay.com/chiplanay/

"Maha suci Allah, segala pujian bagi-Nya, tidak ada ilah kecuali Allah, Allah Maha Besar"
Selain bacaan di atas, Anda juga bisa membaca bacaan lainnya tentang pujian yang ditujukan pada Allah SWT.

Baca Juga: Cara Membuat Instagram Music yang Sudah Bisa Digunakan di Indonesia

5. Setelah akhir takbir ke tujuh, membaca surat Al Fatihah

6. Kemudian membaca surat lainnya

7. Ruku' dengan tuma'ninah

8. I'tidal dengan tuma'ninah

9. Sujud dengan tuma'ninah

10. Duduk di antara dua sujud dengan tuma'ninah

Baca Juga: KSAL Ancam Pecat Pajurit LGBT dari Kedinasan

11. Sujud kedua dengan tuma'ninah

Halaman:

Editor: Ayusandra Adhitya Septi Andani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x