Belum Lakukan Puasa Syawal? Berikut Tata Cara, Niat, Serta Keutamaan yang Didapatkan

- 21 Mei 2021, 09:25 WIB
Ilustrasi menjalankan ibadah puasa
Ilustrasi menjalankan ibadah puasa /Pixabay.com/ Pintera Studio

Bacaan niat puasa Syawal ini berbeda. Sehingga penting bagi umat Islam menghafalkan bacaan niat puasa Syawal.

Berikut niat puasa Syawal: "Nawaitu shauma ghadin ‘an ada’i sunnatis Syawwali lillâhi ta‘ala."

Artinya, "Aku berniat puasa sunah Syawwal esok hari karena Allah SWT."

Baca Juga: Cara Mudah Cek Penerima Bansos Kemensos yang Cair Mei 2021, Siapkan KTP dan Login Link Ini

Niat puasa Syawal juga boleh dilakukan siang hari. Asalkan masih sesuai ketentuan puasa pada umumnya. Belum makan dan minum sejak subuh dan bisa mengontrol hawa nafsu.

Ini bacaan niat puasa Syawal yang dibacakan siang hari:

“Nawaitu shauma hâdzal yaumi ‘an adâ’i sunnatis Syawwâli lillâhi ta‘âlâ.”

Artinya: "Aku berniat puasa sunah Syawal hari ini karena Allah SWT.”

Itulah informasi tentang tata cara, keutamaan maupun bacaan niat puasa Syawal. Kerjakan sesegera mungkin meskipun boleh dilakukan diakhir bulan Syawal. ***

Halaman:

Editor: Sunti Melati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah