10 Tanda Serangan Jantung yang Sering Tidak Diketahui, Mulai dari Nyeri Lengan hingga Kaki Bengkak

- 18 Januari 2021, 15:52 WIB
Ilustrasi serangan jantung
Ilustrasi serangan jantung /// pixabay /pexels

Kelelahan atau sumbatan pada saluran napas bisa menyebabkan seseorang mendengkur dan itu wajar. Namun, bila suara dengkuran terdengar tidak wajar, maka itu bisa menjadi tanda awal serangan jantung.

Suara dengkuran yang tidak wajar berbunyi keras dan seperti megap-megap lalu tersedak. Saat itu, paru-paru akan berhenti bernapas dan memberi tekanan ekstra pada jantung.

7. Sesak Nafas

Sesak nafas atau rasa nyeri di sekitar dada merupakan gejala awal umum dari serangan jantung. Rasa ini bisa terjadi beberapa menit, sering dianggap sebagai sesak nafas atau gejala maag akut.

Baca Juga: Ikatan Cinta Episode 126: Risiko yang Diterima Aldebaran, Pelukannya Tak Ampuh Luluhkan Hati Andin

Namun, bila Anda memiliki kondisi yang meningkatkan risiko serangan jantung, atau sesak napas tidak hilang setelah beberapa menit, memeriksakan diri ke dokter adalah cara paling efektif untuk mencegah terjadinya serangan jantung mendadak.

8. Batuk Tak Sembuh

Batuk bukanlah tanda umum dari masalah jantung. Namun, bila Anda termasuk orang-orang yang berisiko terkena penyakit jantung, maka batuk yang tak kunjung reda bisa menjadi tanda awal terjadinya serangan jantung.

Bila batuk dalam kasus ini juga disertai dengan lendir putih atau merah muda, maka itu bisa menjadi tanda gagal jantung.

Baca Juga: 7 Fakta Unik V BTS yang Sedang Trending Hari Ini

Halaman:

Editor: Sunti Melati

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x